1 Feb 2017

Tujuh Tim Bola Basket Wanita Siap Mengikuti Kompetisi Basket Putri 2017 Di Indonesia


Setelah lepasnya penyelenggaraan kompetensi bola basket putri pada musim lalu bernama WIBL (Women Indonesian Basketball League) dari promotor liga dan akan di starting 5 sponsor yang membuat para klub bola basket putri dimainkan secara bergotong royong dan mandiri untuk menyambut penyelenggaraan kompetensi pada tahun ini.


Sebanyak Tujuh Tim Bola Basket Putri akan di pastikan mengikuti kompetisi basket putri 2017 yang akan di gelar tiga seri termasuk babak playoffs, grandfinal dan piala kompetisi.


Tuan rumah penyelenggara klub Merpati Bali bernama Deddy Setiawan sekaligus pemilik klub basket putri ini mengumumkan untuk kompetisi bola basket wanita sudah bisa mengikuti seri I Honda dalam kompetisi Basket Nasional Antar Klub Putri 2017 dan piala kompetisi sesuai dengan nama sponsor menggunakan nama event dari klub tempat penyeleggara yang bersangkutan. Namun untuk babak Playoffs dan grandfinal akan mengikuti perebutan gelar Perbasi.



Untuk seri I bola basket wanita sudah di pastikan panitia tuan rumah Merpati Bali sudah siap seratus persen untuk menyambut kompetisi basket antar klub putri yang terpisah dari penyelenggaraan IBL. Dengan hal ini membuat para kompetisi Basket Putri kedepannya bisa semakin mandiri dan dari segi jadwal pertandingan juga bisa dimainkan di waktu yang menyedot penonton untuk menyaksikan kompetisi sektor putri ini.


Asisten pelatih Merpati Bali, Muflih Farhan mengatakan untuk tuan rumah yang akan mengikuti seri I pada musim ini merupakan sebuah klub basket kebanggaan Pulau Dewata yang akan semakin berkembang. Seperti tahun lalu pemain basket putri seperti Jacklien Ibo sudah pulih dari cedera karena musim lalu mengalami cedera terpaksa mengganti beberapa pemain baru yang membuat tim ini menjadi juara runner up WIBL 2016 lalu sekaligus persiapan kompetisi baru ini akan jauh lebih baik di banding musim lalu.


Setelah pendapat Farhan selesai berbicara sekaligus dia asisten pelatih cabang basket putri PON Bali ada kapten tim putri Merpati Bali bernama Agustin Elya sangat optimis menyambut seri I nanti. Dia ini pemain yang berposisi sebagai “jenderal” sangat berharap klub nya ini bisa Berjaya di ruamh sendiri. Meski musim ini timmnya tidak bisa di pastikan akan juara, namun Elya yang bersama rekan-rekannya akan mewujudkan impian mereka untuk bisa menjadi juara di tahun ini.


Tuan rumah penyelenggara untuk seri I rencananya akan diselingi oleh kejuaraan basket putra antar sekolah tingkat SMA se Bali dan kompetisi ini juga ada di meriahkan oleh dance putri antar tingkat SMA. Dan sistem pertandingan ini akan dibagi dua pool dalam kompetisi bola basket putri 2017.


Pool A: Merah Putih Predator Jakarta, Tenaga Baru Pontianak, Surabaya Fever, Flying Wheel Makassar.

Pool B: Merpati Bali, Sahabat Semarang, Tanago Friesian Jakarta.
Share:
kartubos.com adalah situs poker online uang asli terbaru

Blog Archive

Diberdayakan oleh Blogger.

Arsip Blog