14 Feb 2017

Ahok Kembali Bertugas Sebagai Gubernur Dan Akan Merombak Sistem Kerja ASN di DKI



Kembali bertugas Gubernur DKI Jakarta, Basuki Tjahja Purnama (Ahok) mengatakan belum akan merombak sistem kerja ASN (Aparatur Sipil Negara) di lingkungan Pemprov DKI.


Setelah ada perombakan yang di lakukan oleh eks Plt Gubernur DKI, Sumarsono pada beberapa waktu yang lalu dan Ahok mengatakan akan dinilai terlebih dahulu apakah sistim kerja indikator itu sesuai atau tidak kinerjanya PNS.


“Tidak, Belum berjalan sistem indikator karena baru ada perubahan pada kemarin. Kita sudah membuat skor untuk menjadi indikator kera PNS DKI akan terbaca dan sekarang sudah berjalan. Nah, saya kan baru aktif jadi Gubernur.” Kata Ahok di Balai Kota DKI, Jl Medan Merdeka Selatan, Selasa (14/2/2017) ini.


Pada saat ini sistem indikator masih berjalan sehingga belum ada di evaluasi dan Ahok juga mengibaratkan dan mengatakan “ Jadi begini kita akan evaluasi seperti ujian ulangan, masa orang yang baru selesai ujian disuruh ujian lagii, itu kan tidak masuk logika dan Semestinya harus ada masa belajar seperti kuliah selama satu semester, kemudian akan dievaluasi dengan ujian lagi.”


Mesdi demikian, Ahok belum memutuskan berapa lama proses ‘Semesteran’ ini. “Apabila ada yang membuat kesalahan besar, maka di dalam waktu yang singkat ini akan siap-siap di evakuasi. Paling lama bisa 6 bulan dan bisa juga 3 bulan, ya tergantung salahnya itu apa.” Ujar Ahok.
Share:
kartubos.com adalah situs poker online uang asli terbaru

Blog Archive

Diberdayakan oleh Blogger.

Arsip Blog